Journal of Renewable Energy and Smart Device
Vol.1, No.2, Mei 2024

Alat Pengontrolan Peralatan Listrik Rumah Tangga Berbasis Iot Dengan Google Assistant: INDONESIA

Ganggang Canggi Arnanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 May 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Membuat alat pengontrol peralatan listrik rumah tangga jarak jauhyang berbasis IoT, (2) Memanfaatkan smarthpone kita untuk membantu kita dalam meringankan kegiatan sehari-hari, dan (3) Membantu pengguna untuk mengendalikan perangkat peralatan listrik hanya dengan smartphonedan memanfaatkan teknologi IoT dan dengan Google Assistant. Penelitian yang dipakai adalah Penelitian danPengembangan (Reseach and Development atau R&D) berguna untuk pengiriman produk dan perbaikan. ModelPengembangan Air Terjun ini dapat dicapai melalui prosedur air terjun atau waterfall. Sistem kerja dari alatpengontrol peralatan listrik rumah tangga otomatis dengan Google Assistant berbasis IoT ini memiliki dua carakerja. Pertama, menggunakan google assistant dengan input suara. Input tersebut dikirim ke nodemcu untuk diproses. Setelah itu, perintah akan diteruskan ke relay untuk menyalakan atau mematikan peralatan listrik rumahtangga. Kedua, menggunakan modul rtc (real time clock). Rtc berguna untuk menyimpan waktu secara offline.Pada nodemcu waktu untuk menyalakan dan mematikan peralatan listrik rumah tangga sudah di-set, yakniperalatan listrik rumah tangga secara otomatis akan mati jika tidak digunakan. Data waktu yang telah dimasukkanke nodemcu akan diambil dari rtc ketika waktu yang telah di-set sudah tiba.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JORESD

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering

Description

Journal of Renewable Energy and Smart Device (JORESD) is a journal that publishes high-quality scientific articles in Indonesian or English in the form of research results (top priority) and or reviews in the field of electronics, engineering and renewable energy. This journal covers, but is not ...