Aksi Kita: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 1 (2025): FEBRUARI

Penyuluhan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dan Pembagian Sembako pada Anak di Yayasan Baitul Yatim H. Caong

Tarigan, Pelin (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2025

Abstract

Penyuluhan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) merupakan bentuk komunikasi yang bertujuan meningkatkan pengetahuan, sikap, dan keterampilan masyarakat khususnya anak-anak dalam menerapkan gaya hidup yang mendukung kesehatan dan kebersihan. Kegiatan ini dilaksanakan melalui program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Pramita Indonesia yang merupakan kegiatan pengabdian masyarakat dan bertujuan untuk meningkatkan rasa empati mahasiswa terhadap situasi dan lingkungan Masyarakat serta pembagian sembako untuk kebutuhan sehari-hari. Kegiatan KKN ini dilaksanakan di Yayasan Baitul Yatim H. Caong, Jl. Raya Serdang Kulon, Desa Serdang Kulon, Panongan, Tangerang. Hasil kegiatan ini menunjukkan adanya respon positif dan partisipasi aktif dari anak-anak untuk menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat dalam kehidupan mereka sehari-hari.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

aksikita

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, ekonomi, agama, teknik, pertanian, sosial humaniora, komputer dan kesehatan yang ditulis dalam bahasa Indonesia maupun bahasa ...