Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial
Vol. 6 No. 5 (2021)

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN DAN ETIKA TERHADAP KESENJANGAN ANGGARAN

Rijal Badar (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2021

Abstract

Tujuan penelitian untuk menguji pengaruh partisipasi anggaran dan etika terhadap kesenjangan anggaran pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemerintah Kota Tidore Kepulauan. Pemilihan sampel dengan metode purposive sampling. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data primer dengan teknik pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner kepada masing-masing Kepala Bidang/Seksi dan Kepala Subbagian Keuangan pada setiap OPD. Hasil kuesioner diolah menggunakan IBM SPSS Statistic. Hasil penelitian menunjukkan bahwa partisipasi anggaran berpengaruh positif terhadap senjangan anggaran dan etika mempunyai peran dalam pengaruh partisipasi anggaran terhadap kesenjangan anggaran.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

akrabjuara

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Medicine & Pharmacology

Description

URNAL AKRAB JUARA adalah sebuah jurnal pendidikan dan pengetahuan yang berkaitan dengan ilmu-ilmu sosial untuk para pendidik dan pendidikan yang ingin menungkan hasil karya ilmiahnya dengan nuangsa teknologi pembelajaran serta pengajaran dalam bidang masing-masing ...