Media Bina Ilmiah
Vol. 19 No. 10: Mei 2025

HUBUNGAN ANTARA JOB DEMAND DENGAN WORKPLACE WELL BEING PADA KINERJA KARYAWAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI JAWA TENGAH

Teri Putri Telaumbanua (Unknown)
Krisnawati Setyanigrum Nugraheni (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 May 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara tuntutan pekerjaan (job demand) dengan kesejahteraan di tempat kerja (workplace well-being) serta dampaknya terhadap kinerja karyawan pada perusahaan manufaktur di Jawa Tengah. Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan pengumpulan data melalui kuesioner yang disebarkan kepada 100 karyawa. Teknik analisis yang diterapkan adalah regresi linier berganda untuk mengetahui hubungan dan pengaruh antar variabel. Hasil penelitian menunjukan bahwa kesejahteraan di tempat kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan (p < 0,05), sedangkan tuntutan pekerjaan tidak memberikan dampak signifikan secara langsung. Implikasi penelitian ini menekankan pentingnya manajemen dalam menyeimbangkan tuntutan beban kerja dan meningkatkan kesejahteraan karyawan guna mendukung kinerja optimal di industri manufaktur.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

MBI

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences Other

Description

Media Bina Ilmiah, ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505 (online), diterbitkan 12 (Dua Belas) nomor dalam setahun (Januari-Desember) oleh BINA PATRIA. Jurnal ini merupakan sarana komunikasi dan penyebarluasan informasi hasil-hasil penelitian dan pengembangan, kajian serta pemikiran dalam bidang ...