Journal of Economics and Management Scienties
Volume 7 No. 3, June 2025

Pengaruh Destination Image, Perceived Value, dan Experiential Marketing terhadap Revisit Intention pada Budaya Land Tanjung Morawa

Lubis, Rasikah Firjatullah (Unknown)
Jannah, Nurul (Unknown)
Nasution, Juliana (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 May 2025

Abstract

Riset yang dilaksanakan berikut bermaksud dalam menganalisa pengaruh destination image, perceived value, dan experiential marketing terhadap revisit intention pada pengunjung Taman Wisata Budaya Land Tanjung Morawa. Pendekatan kuantitatif diterapkan dengan metode survei dengan penyebaran kuesioner pada 97 responden yang pernah mengunjungi destinasi tersebut. Teknik analisa yang dipergunakan yakni regresi linear berganda dibantu dengan software SPSS. Temuan penelitian mengindikasi bahwasanya secara individual, ketiga variabel independen yakni destination image, perceived value, serta experiential marketing berpengaruh positif serta signifikan terhadap revisit intention. Selain itu, hasil uji simultan memperjelas bahwasanya ketiga variabel secara bersamaan berpengaruh signifikan terhadap niat berkunjung ulang, dengan nilai koefisien determinasi (R²) senilai 96,2%. Temuan ini mengindikasi bahwasanya untuk meningkatkan revisit intention wisatawan, pengelola destinasi perlu fokus tidak hanya pada citra dan nilai yang dirasakan, tetapi juga pada pengalaman berkesan yang diberikan selama kunjungan. Riset yang dilaksanakan ini diharap bisa menjadikan panduan untuk perkembangan strategi pemasaran destinasi wisata berbasis pengalaman.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JEMS

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Library & Information Science Social Sciences

Description

Journal of Economics and Management Scienties is a peer-reviewed open access journal covering applied issues in micro and macroeconomics, including (but not limited to): Political Economy Law and Economics Environmental Economics Innovation Economics Health Economics Gender Economics International ...