Jurnal Ilmiah Pengabdian dan Inovasi
Vol. 3 No. 4 (2025): Jurnal Ilmiah Pengabdian dan Inovasi (Juni)

Urgensi Penguasaan Legal Reasoning bagi Advokat dalam Pembelaan Perkara

Suriadiata, Irpan (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Jun 2025

Abstract

Pelatihan legal reasoning merupakan kebutuhan mendesak bagi para advokat dalam menyusun pembelaan hukum yang rasional, sistematis, dan persuasif. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan berpikir hukum (legal reasoning) peserta, yang terdiri dari advokat muda dan peserta Pendidikan Kemahiran Advokat (PKA). Metode pelatihan mencakup pemberian materi, diskusi kelompok, dan simulasi peradilan. Evaluasi pre-test dan post-test menunjukkan peningkatan pemahaman peserta sebesar 30%. Simulasi kasus dan diskusi kelompok memperlihatkan peningkatan signifikan dalam kemampuan peserta menyusun argumen hukum yang berbasis norma dan logika hukum. Meskipun terdapat kendala waktu dan latar belakang peserta yang beragam, pelatihan ini dinilai sangat bermanfaat dan relevan oleh sebagian besar peserta.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jilpi

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

JILPI: Jurnal Ilmiah Pengabdian dan Inovasi is a scientific Journal of Community Service and Innovation managed and published by Insan Kreasi Media. Publishing articles on community service activities are in education, social, humanities, human resource development, economy, appropriate technology, ...