Jurnal Ticom: Technology of Information and Communication
Vol 13 No 3 (2025): Jurnal Ticom-Mei 2025

Sistem Penunjang Keputusan Penentuan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Simple Additive Weigthing (SAW) pada PTS Indonesia

Margatama, Lestari (Unknown)
Indra Riyanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 May 2025

Abstract

PTS Indonesia setiap tahunnya memiliki agenda untuk mengevaluasi kinerja karyawannya. Evaluasi penilaian kinerja karyawan masih belum optimal karena proses penilaiannya masih bersifat subjektif dengan indikator penilaian yang sulit terukur. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat Sistem Penunjang Keputusan Penentuan Karyawan Terbaik dengan Menggunakan Menggunakan Metode Simple Additive Weigthing (SAW).  Kriteria  yang digunakan dalam penilaian adalah Delivery On Time, Delivery On Budget, Team Satisfaction, dan soft skill. Evaluasi yang dilakukan dalam artikel ini menggunakan 10 sampel data dengan hasil  sistem mampu memilih karyawan terbaik secara lebih objektif dengan indikator yang terukur. Karyawan dengan nilai yang lebih merata menempati peringkat yang lebih tinggi dibandingkan dengan karyawan dengan satu nilai menonjol sehingga penilaian menjadi benar-benar objektif.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Ticom

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal TICOM adalah jurnal ilmiah dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi (TIK) yang diterbitkan oleh Asosiasi Pendidikan Tinggi Informatika dan Komputer (APTIKOM) Provinsi DKI ...