eProceedings of Engineering
Vol. 12 No. 3 (2025): Juni 2025

Implementasi Internet Of Things Untuk Pemantauan Dan Pengontrol AC Otomatis

M. Raihan Muzzaki (Unknown)
Aly Afandi, Mas (Unknown)
Fitrian Isnawati, Anggun (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2025

Abstract

Air Conditioner (AC) berperan penting dalammenciptakan lingkungan belajar yang nyaman di TelkomUniversity Purwokerto. Namun, pengendalian manual seringmenyebabkan pemborosan energi dan risiko kerusakan.Penelitian ini mengusulkan sistem kontrol AC otomatis berbasisIoT untuk meningkatkan efisiensi energi. Sistem inimenggunakan sensor PIR untuk mendeteksi keberadaanpengguna, sensor suhu dan kelembapan DHT11, serta infraredtransmitter KY-005 yang dikendalikan oleh mikrokontrolerESP8266. Antarmuka berbasis web memungkinkan kontroljarak jauh. Hasil pengujian menunjukkan sensor PIR bekerjaoptimal pada sudut 90° dengan jangkauan 5 meter, sementarainfrared transmitter berfungsi maksimal saat menghadaplangsung ke AC. Sensor DHT11 memiliki akurasi 98,37%dengan error 1,63%. Sistem ini mampu menghemat dayahingga 7,68 kWh per hari atau 230,4 kWh per bulan,mengurangi biaya listrik hingga 33,33%. Penelitian inimenghadirkan solusi berkelanjutan untuk pengelolaan AC diruang kelas berbasis IoT.Kata kunci - Air Conditioner (AC), Internet of Things (IoT),Sensor passive Infrared, Sensor DHT11, IR Trasnmitter,Mikrokontroler

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...