Prosiding Seminar Nasional Teknik Elektro, Sistem Informasi, dan Teknik Informatika (SNESTIK)
2025: SNESTIK V

Implementasi Hak Akses untuk Meningkatkan Keamanan Manajemen Hotel ABC Berbasis Database MySQL

Sukma, Wahyu Nisfu Melati (Unknown)
Kotalima, Rikha Maisya (Unknown)
Gazani, Hisyam Abiansyah (Unknown)
Fitri, Anindo Saka (Unknown)
Putra, Agung Brastama (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2025

Abstract

Sistem manajemen hotel memerlukan pengelolaan data yang efektif dan aman untuk melindungi informasi sensitif seperti data tamu, transaksi, dan informasi pribadi lainnya. Penelitian ini mengimplementasikan mekanisme hak akses berbasis MySQL guna meningkatkan keamanan sistem manajemen hotel. DesainĀ  hak akses dikembangkan berdasarkan peran staf hotel, meliputi manajer, resepsionis, dan tamu, yang masing-masing diberikan hak akses sesuai kebutuhan operasionalnya. Implementasi dilakukan menggunakan perintah SQL seperti GRANT dan REVOKE melalui terminal CMD untuk memastikan pengelolaan hak akses yang sesuai. Hasil pengujian menunjukkan bahwa penerapan hak akses yang terstruktur dapat mengurangi risiko pelanggaran keamanan, meningkatkan efisiensi operasional, dan memperkuat kepercayaan pengguna terhadap sistem. Penelitian ini memberikan kontribusi signifikan terhadap pengembangan sistem manajemen berbasis database dengan fokus pada keamanan data.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

snestik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering

Description

Prosiding Seminar Nasional Teknik Elektro, Sistem Informasi, dan Teknik Informatika (SNESTIK) merupakan media publikasi atas makalah yang telah dikirimkan pada kegiatan seminar. Prosiding ini diterbitkan secara daring (media online) oleh Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya setiap tahun mengiringi ...