Jurnal Sosial dan Sains
Vol. 5 No. 6 (2025): Jurnal Sosial dan Sains

Pengaruh Entrepreneur Kristen Sebagai Upaya Pencegahan Fraud Risk Management

Sambo, Ferdy (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan adanya pengaruh entrepreneur Kristen sebagai upaya pencegahan fraud risk management. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Pengumpulan data yang digunakan adalah buku-buku kepustakaan dan literatur, survei, wawancara yang sesuai sebagai refrensi. Subjek penelitian  entrepreneur Kristen, fraud risk management. Objek penelitian entrepreneur Kristen, fraud risk management. Hasil penelitian diketahui dan dibuktikan bahwa entrepreneur Kristen memberikan pengaruh yang positif dengan memberikan bukti bahwa 67 % menyatakan bahwa usaha harus dilakukan dengan kejujuran, kesabaran dan kesadaran oleh pelaku usaha. Sedangkan 33% responden menyatakan jika pelaku usaha tidak menggunakan prinsip-prinsip usaha dan prinsip fraud risk management maka dengan pasti mengalami kecurangan yang dilakukan oleh pelaku usaha. Dengan demikian diketahui dan dibuktikan bahwa  entrepreneur Kristen memberikan pengaruh positif untuk mencegah terjadinya fraud risk management.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

sosains

Publisher

Subject

Astronomy Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Library & Information Science Physics

Description

Jurnal sosial dan sains (SOSAINS) is a double blind peer-reviewed academic journal and open access to social and science fields. The journal is published monthly by Green Publisher Indonesia. Jurnal sosial dan sains (SOSAINS) provides a means for sustained discussion of relevant issues that fall ...