Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial
Vol. 9 No. 3 (2024): Agustus

EVALUASI ANGGARAN APBD SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH (BAPPEDA) KABUPATEN KONAWE TAHUN ANGGARAN 2016

Irdawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 May 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil Evaluasi Anggaran SKPD Pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Konawe Tahun Anggaran 2016. Pengumpulan data dilakukan dengan cara Interview / Wawancara dan Dokumentasi. Data yang diperoleh dari Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Konawe. Metode Analisis yang digunakan adalah metode Deskriftif Kualitatif yaitu dengan mengumpulkan data penelitian yang diperoleh dari objek penelitian dan literatur lainnya. Hasil penelitian ini menunjukkan Perencanaan Tujuan dan Sasaran yang menjadi pedoman dalam Renstra BAPPEDA, dimana dalam Perencanaan Operasional banyaknya kegiatan yang dihilangkan, dalam hal Penganggaran usulan Rencana Anggaran Satuan Kerja (RASK) tidak semua dapat direalisasi sesuai dengan usulan, dan penetapan anggaran. Adanya pemotongan anggaran yang dilihat dari seluruh jumlah anggaran

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

akrabjuara

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Medicine & Pharmacology

Description

URNAL AKRAB JUARA adalah sebuah jurnal pendidikan dan pengetahuan yang berkaitan dengan ilmu-ilmu sosial untuk para pendidik dan pendidikan yang ingin menungkan hasil karya ilmiahnya dengan nuangsa teknologi pembelajaran serta pengajaran dalam bidang masing-masing ...