Revenue: Jurnal Manajemen Bisnis Islam
Vol. 2 No. 1 (2021)

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN CELEBRITY ENDORSER RAFFI AHMAD TERHADAP MINAT BELI PRODUK SKINCARE MS.GLOW

Subastian, Dya Viani (Unknown)
Retno Palupi, Diah Ayu (Unknown)
Firsa, Emilia (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh harga, kualitas produk dan celebrity endorser Rafi Ahmad terhadap minat beli produk skincare ms. Glow. Metode yang digunakan dalam penelitian ini dengan kuisioner. Sampel dari penelitian ini berjumlah 91 responden. Uji statistic dilakukan dengan menggunakan Structurel Equation Modelling berbasis PLS. Uji validitas menggunakan nilai faktor loading, sedangkan uji reliabilitas menggunakan nilai Cronbach’s alpha, reliabilitas komposit dan Average Variance Extracted (AVE). Semua hipotesis yang diajukan  terdukung dan signifikan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pengaruh celebrity endors, harga dan kualitas produk berpengaruh signifikan dan positif terhadap minat beli produk skincare Ms. Glow.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

RJMBI

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Aims: An objective of Revenue Journal is to promote the wide dissemination of the result of systematic schoolarly inquires into the broad field of business, management and entreprenuer research. Revenue Journal intended to be the journal for publishing articles reporting the results of research on ...