SEIKO : Journal of Management & Business
Vol 8, No 2 (2025): July - December

Komparasi Pasar Modal Indonesia Saat Peristiwa Pemilihan Umum

Prasetyo, Adit Tya (Unknown)
Lina Situngkir, Tiar (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jul 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya reaksi atau perbedaan dari pasar modal Indonesia saat peristiwa pemilihan umum Indonesia 2019. Pendekatan yang digunakan adalah studi peristiwa dengan 30 hari sebelum dan 30 hari sesudah pemilihan umum. Populasi dalam penelitian ini adalah Indeks saham LQ45. Jumlah sampel yang digunakan adalah 19 perusahaan. Metode analisis menggunakan uji non parametrik yaitu uji wilxocon signed ranked test dengan bantuan EViews13. Hasil pengujian harga dan volume perdagangan membuktikan bahwa pada harga tidak terdapat perbedaan namun dalam volume perdagangan terdapat perbedaan pada peristiwa pemilihan umum di Indonesia 2019.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

seiko

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

The Journal Management & Business (SEJaman) provides a forum for academics and professionals to share the latest developments and advances in knowledge and practice of management business both theory and practices. It aims to foster the exchange of ideas on a range of important management subjects ...