eProceedings of Engineering
Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024

Implementasi Dan Analisis Vulnerability Management Pada Tiga Versi Ubuntu Menggunakan Open Source Vulnerability Scanner Berdasarkan Cis Security Metrics

Pulungan, Fauzan Khairy (Unknown)
Hediyanto, Umar Yunan Kurnia Septo (Unknown)
Widjajarto, Adityas (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Oct 2024

Abstract

Abstrak— Penelitian ini menganalisis vulnerabilitymanagement pada Ubuntu 18.04, 20.04, dan 22.04 berdasarkanstandar CIS Security Metrics. Tools scanning yang digunakanuntuk mendapatkan data kerentanan yaitu OpenSCAP.Skenario pengujian pada penelitian ini dijalankan denganmelakukan scanning kerentanan pada tiga versi Ubuntu .Berdasarkan CIS Security Metrics, pada aspek mean time tomitigate vulnerabilities, number of known vulnerabilities, meantime to patch, percentage of configuration, dan configurationmanagement coverage sudah bisa mementukan dalammelakukan upgrade versi Ubuntu yang akan digunakan, yaitumelakukan upgrade versi Ubuntu secara langsung ke Ubuntu22.04 dari Ubuntu 18.04. Kesimpulan penelitian inimerekomendasikan menggunakan Ubuntu versi 22.04 secaralangsung dari versi 18.04 karena vulnerability lebih sedikit padaversi 22.04. Saran dari penelitian ini yaitu meningkatkanspesifikasi dari hardware perangkat yang digunakan untukmelakukan penelitian serta mencari standar dan jugavulnerability scanner yang lebih kompleks agar vulnerabilitylebih terperinci. Kata kunci : vulnerability, CIS security metrics, Ubuntu,management

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...