IJCIT (Indonesian Journal on Computer and Information Technology)
Vol 1, No 1 (2016)

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB Studi Kasus: KSU BMT Al-Ikhwan Yogyakarta

Erwin Setiyawati (Unknown)
Sardiarinto Sardiarinto (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2016

Abstract

Abstract - The information is important for a company or enterprise in making decisions. The information system is expected to facilitate, promote and facilitate the performance of companies or enterprises to be more effective and efficient.Business Multipurpose Cooperative "BMT Al- Ikhwan" is one of the Islamic microfinance institutions that have used web-based information system since 2012, but in practice website can not be used optimally. Therefore, the author aims to complement existing website information for more effective and efficient in order to peak at the maximum goal. Research conducted to design the website and use the waterfall method of data collection techniques such as interviews, observation, and literature. Implementation of this website along with testing blackbox testing. With the web-based information system design can facilitate BMT Al-Ikhwan in serving customers in order to generate the best service, present information that is fast, accurate and more comprehensive.Keywords: BMT, Information Systems, WebAbstrak - Informasi merupakan hal penting bagi sebuah perusahaan atau badan usaha dalam mengambil keputusan. Sistem informasi diharapkan dapat mempermudah, meningkatkan dan memperlancar kinerja perusahaan atau badan usaha agar lebih efektif dan efisien. Koperasi Serba Usaha “BMT AL-IKHWAN”adalah salah satu lembaga keuangan mikro syariah yang telah menggunakan sistem informasi berbasis website sejak tahun 2012, namun dalam pelaksanaannya website belum dapat digunakan secara maksimal. Oleh karena itu, penulis bertujuan melengkapi informasi website yang ada agar lebih efektif dan efisien guna mencapi tujuan maksimal. Penelitian yang dilakukan untuk merancang website tersebut menggunakan metode waterfall dan menggunakan tekhnik pengumpulan data berupa wawancara, observasi, dan studi pustaka. Implementasi dari website ini disertai dengan pengujian blackbox testing. Dengan adanya perancangan sistem informasi berbasis web ini dapat mempermudah “BMT AL-IKHWAN” dalam melayani nasabah agar dapat menghasilkan pelayanan terbaik, menyajikan informasi yang cepat, akurat dan lebih luas.Kata Kunci: BMT, Sistem Informasi, Web

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

ijcit

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal IJCIT Terbit pertama kali pada Bulan Mei Tahun 2016. Jurnal ini dimaksudkan sebagai media publikasi hasil penelitian, pemikiran dan kajian analisis-kritis mengenai penelitian pada bidang Teknik Informatika, Manajemen Informatika dan Sistem Informasi. Terbit secara berkala 2 (dua) kali ...