Bianglala Informatika : Jurnal Komputer dan Informatika Akademi Bina Sarana Informatika Yogyakarta
Vol 4, No 2 (2016): Bianglala Informatika 2016

Rancangan Sistem Monitoring Dan Evaluasi Pembangunan Pada Pemerintah Daerah Provinsi Maluku Utara

Arifandy Mario Mamonto - Politeknik Sains dan Teknologi Wiratama Maluku Utara (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Aug 2015

Abstract

ABSTRACT - The development of the system of reporting and monitoring computerized and web based on Regional Government in North Maluku Province is needed to replace the old system where still manually / process of the correspondence with using the stages of the method in the System Development Life Cycle (SDLC) where information system development is expected in the future will improve the quality and the control of monitoring and evaluation, transparency and help policy makers in taking the steps to the implementation of policy development in the Regional Government in North Maluku Province.Key Words : North Maluku Province, SKPD, Information System, Monitoring and Evaluation ABSTRAK - Pengembangan sistem pelaporan dan monitoring yang terkomputerisasi dan berbasis web pada Pemerintah Daerah Provinsi Maluku Utara dibutuhkan untuk menggantikan sistem yang lama dimana masih manual / proses surat menyurat dengan menggunakan tahapan-tahapan dalam metode System Development Life Cycle (SDLC) dimana pengembangan sistem informasi ini diharapkan nantinya akan meningkatkan kualitas serta pengendalian monitoring dan evaluasi, transparansi, dan membantu pembuat kebijakan dalam mengambil langkah-langkah kebijakan terhadap pelaksanaan pembangunan di Pemerintah Daerah Provinsi Maluku Utara.Kata Kunci : Provinsi Maluku Utara, SKPD, Sistem Informasi, Monitoring dan Evaluasi

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

Bianglala

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JURNAL BIANGLALA INFORMATIKA telah memiliki ISSN baik versi cetak maupun online. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang bertemakan: Sistem Pakar, Sistem Informasi, Web Programming, Mobile Programming, Games Programming, Data Mining, dan Sistem Penunjang ...