Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh risiko pasar terhadap kinerja keuangan pada PT. Bank Central Asia, Tbk. periode 2014-2023. Jenis data dalam penelitian ini adalah data sekunder, yang diambil dari laporan keuangan PT. BCA, Tbk. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial. Hasil analisis data menggunakan IBM SPSS versi 27 diperoleh kesimpulan bahwa risiko pasar secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan. Sedangkan risiko kredit, risiko likuiditas, dan risiko operasional secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan pada PT.BCA, Tbk. The purpose of this study is to determine the effect of market risk on financial performance at PT. Bank Central Asia, Tbk. for the period 2014-2023. The type of data in this study is secondary data, taken from the financial statements of PT. BCA, Tbk. The data analysis techniques used in this study are descriptive statistical analysis and inferential statistical analysis. The results of data analysis using IBM SPSS version 27 concluded that market risk partially has no significant effect on financial performance. While credit risk, liquidity risk, and operational risk partially have a significant effect on financial performance at PT. BCA, Tbk.
Copyrights © 2025