Pelatihan pembuatan vas bunga dari kawat bulu yang dilaksanakan sebagai bagian dari intervensi psikososial berbasis komunitas terbukti mampu memberikan dampak signifikan terhadap peningkatan aspek emosional, sosial, motorik, kognitif, dan motivasional ibu-ibu penyandang disabilitas daksa. Kegiatan ini tidak hanya bersifat teknis semata, tetapi juga menjadi ruang reflektif dan afirmatif bagi peserta untuk mengenali potensi dirinya, membangun rasa percaya diri, serta menciptakan makna baru dalam keterbatasan fisik yang dimiliki.
Copyrights © 2025