eProceedings of Engineering
Vol. 12 No. 4 (2025): Agustus 2025

Perancangan Sistem Informasi Manajemen Laboratorium Prodi Informatika Dengan Metode Rapid Application Development

Fauzan Naufaldy, Muhammad (Unknown)
Zafia, Anggi (Unknown)
Euclides Wahyu Nugroho, Nicolaus (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Sep 2025

Abstract

Kemajuan teknologi informasi mendorongmunculnya sistem informasi yang bertujuan meningkatkanefisiensi berbagai aktivitas, termasuk dalam pengelolaanlaboratorium. Di Program Studi Informatika UniversitasTelkom Purwokerto, proses peminjaman ruang dan peralatanlaboratorium masih dilakukan melalui Google Form, yangdinilai belum optimal dan rawan terjadi miskomunikasi.Penelitian ini bertujuan mengembangkan sistem informasimanajemen laboratorium berbasis web menggunakan metodeRAD, yang dipilih karena memungkinkan pengembangansistem secara cepat melalui tahapan iteratif. Sistem dirancanguntuk memberikan informasi ketersediaan laboratorium danalat secara real-time serta menyederhanakan prosespeminjaman. Pengujian dilakukan melalui metode blackboxuntuk memastikan fungsi berjalan sesuai harapan, dan evaluasiusability dilakukan dengan SUS. Hasil menunjukkan bahwaseluruh fitur sistem berjalan baik, dan diperoleh skor SUSsebesar 82,3 yang termasuk kategori sangat baik (Excellent).Sistem ini terbukti dapat meningkatkan efisiensi peminjaman,mengurangi potensi kesalahan data, dan memperbaiki alurkomunikasi antar pengguna laboratorium. Informasi yangdisediakan secara langsung mendukung perencanaan danpemanfaatan fasilitas laboratorium secara lebih terstruktur danefektif.Kata kunci— Sistem Infomasi, Manajemen Laboratorium,Blackbox Testing, RAD, SUS

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...