eProceedings of Engineering
Vol. 12 No. 4 (2025): Agustus 2025

Rancang Bangun Sistem Informasi Rumah Makan Warung Pengiuban Berbasis Website Dengan Metode RAD

Ahdzan Nirwanda, Zaky (Unknown)
Euclides Wahyu Nugroho, Nicolaus (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Sep 2025

Abstract

Industri kuliner di Indonesia terus mengalamipertumbuhan pesat. Rumah makan kini tidak hanya berperansebagai tempat untuk menikmati makanan, tetapi juga sebagailokasi untuk berbagai kegiatan seperti makan bersamakeluarga, pertemuan bisnis, hingga tempat berkumpul denganteman. Dalam persaingan yang semakin ketat, rumah makandituntut untuk memberikan pelayanan yang berkualitas sertamempermudah pengguna dalam memperoleh informasi danmelakukan pemesanan. Penelitian ini bertujuan untukmerancang dan membangun sistem informasi rumah makanWarung Pengiuban menggunakan metode Rapid ApplicationDevelopment (RAD). Berdasarkan hasil wawancara denganpemilik rumah makan, diketahui bahwa sistem informasi yangada sebelumnya masih mengandalkan media sosial sepertiInstagram, WhatsApp Story, serta komunikasi langsung(mouth to mouth) dan telepon untuk pemesanan. Metode inidinilai kurang optimal dalam menjangkau audiens yang lebihbanyak dan tidak efisien dalam hal waktu. Sistem yangdirancang berupa website yang menyajikan informasi profilrumah makan serta memungkinkan pengguna melakukanpemesanan tempat secara online. Berdasarkan pengujianmenggunakan metode Black Box, seluruh fitur sistem terbuktiberjalan sesuai dengan fungsinya tanpa adanya kesalahan.Kata Kunci — Sistem Informasi, Rumah Makan, WarungPengiuban, Rapid Application Development (RAD)

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...