Secara umum, Prosedur Standar adalah pedoman yang berisi prosedur prosedur oprasional standar yang ada di dalam satu organisasi yang bertujuan mendapatkan ke efesiensian dan efektifitas dalam bekerja, Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui system penerapan SOP beach attendant kepada tamu di hotel four seasons at the surf club. Dalam penelitian ini menggunakan system wawancara dan observasi dalam mengambil data. Dan penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Data diolah dari jawaban 6 responden yang merupakan karyawan beach attendant di Four Seasons At The Surf Club. Hasil penelitian menunjukan penerapan SOP dijalankan dengan baik sehingga para tamu merasakan kepuasan dalam menginap atau meluangkan waktu mereka di pantai. Saran yang bisa disampaikan adalah sebaiknya di perlukan pelatihan dan pengembangan karyawan khususnya beach attendant agar beach attendant tidak melakukan kesalahan dalam melayani tamu di hotel Fourseasons At The Surf Club. In general, Standard Procedures are guidelines that contain standard operating procedures within an organization that aim to achieve efficiency and effectiveness in work. This study aims to determine the system of implementing SOP beach attendants for guests at the four seasons hotel at the surf club. In this research, an interview and observation system was used to collect data. And this research uses qualitative research methods. Data was processed from the answers of 6 respondents who were beach attendant employees at the Four Seasons At The Surf Club. The results of the study show that the implementation of SOPs is carried out properly so that guests feel satisfied in staying or spending their time on the beach. The advice that can be conveyed is that it is better to need employee training and development, especially beach attendants so that beach attendants do not make mistakes in serving guests at the Fourseasons At The Surf Club hotel.
Copyrights © 2024