Jurnal Bisnis Mahasiswa
Vol 5 No 5 (2025): Jurnal Bisnis Mahasiswa

Pengaruh literasi keuangan terhadap perilaku konsumtif : Studi kasus pada mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Makassar, angkatan 2021

Putri, Meilin Dwi (Unknown)
Mappatompo, Andi (Unknown)
Syah, Firman (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Sep 2025

Abstract

Penelitian ini merupakan jenis penelitian bersifat kuantitatif dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan terhadap perilaku konsumtif pada mahasiswa program studi manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar. Sampel ini diambil dari Universitas Muhammadiyah Makassar. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif yang diperoleh dari kuesioner. Dalam penelitian ini sumber data yang digunakan dalam pengumpulan data mencakup data primer. Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode skala likert. Berdasarkan hasil penelitian data dengan menggunakan perhitungan statistik melalui aplikasi SPSS versi 25 mengenai pengaruh literasi keuangan terhadap perilaku konsumtif mahasiswa yang telah dibahas dari bab sebelumnya, maka penulis menarik kesimpulan penting yaitu literasi keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perilaku konsumtif pada mahasiswa program studi manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar angkatan 2021, yang artinya semakin baik literasi keuangan pada mahasiswa maka semakin baik pula perilku konsumtifnya.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences Other

Description

Tujuan dari Jurnal Bisnis Mahasiswa ini adalah untuk mendorong penyebaran seluas-luasnya hasil penelitian ilmiah akademisi dibidang bisnis. Jurnal Bisnis Mahasiswa mengundang artikel-artikel di bidang: Manajemen Akuntansi Ekonomi e-Business Jurnal Bisnis Mahasiswa menerima artikel-artikel yang ...