Journal of Artificial Intelligence and Digital Business
Vol. 4 No. 3 (2025): Agustus - October

Pengaruh CR, DER, Struktur Aset dan Firm Size terhadap Kualitas Laba: Pengaruh CR, DER, Struktur Aset dan Firm Size Terhadap Kualitas Laba

Rifka Loka, Yolana (Unknown)
Ginting, Wajib (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2025

Abstract

Temuan pada studi ini untuk memperjelas dampak dari rasio keuangan dan firm size terhadap kualitas laba pada industri otomotif dan komponennya. Terutama, berfokus pada bagaimana rasio lancar, leverage, Struktur Aset dan size memengaruhi tingkat kualitas laba. Studi ini menggunakan metode analisis kuantitatif beserta deskriptif dan verifikatif, menganalisa laporan keuangan dari sampel 40 perusahaan otomotif dan komponen yang mencakup periode tahun 2017 hingga 2024. Temuan penelitian dengan uji-t mengungkapkan hanya rasio lancar yang dapat memengaruhi kualitas laba adapun yang lainnya tidak dapat memengaruhi. Namun, uji-f mengungkapkan bahwa semua variabel tidak dapat memengaruhi kualitas laba. Meskipun hubungan secara determinasi mencakup sekitar 17,5% dari tingkat kualitas laba diolah berdasarkan sampel yang ada. Temuan ini memperlihatkan bahwa meskipun terdapat variabel independen yang memengaruhi kualitas laba secara individual, belum tentu dapat mempengaruhi kualitas laba secara kolektif. Artinya pengaruh yang dihasilkan oleh variabel mendominasi ketidakpengaruhan terhadap variabel independen. Pengetahuan ini sangat menarik untuk dilanjutkan dengan studi lain pada industri otomotif dan komponen nya yang serba dinamis ini.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

RIGGS

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Journal of Artificial Intelligence and Digital Business (RIGGS) is published by the Department of Digital Business, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai in helping academics, researchers, and practitioners to disseminate their research results. RIGGS is a blind peer-reviewed journal dedicated to ...