Al-Iqtisodiyah : Jurnal Ilmu Ekonomi dan Ekonomi Islam
Vol. 1 No. 2 (2025): Ilmu Ekonomi dan Ekonomi Islam

Analisis Kinerja Keuangan Pada PT BPR Bank Daerah Gunungkidul (Perseroda) Menggunakan Rasio Keuangan Dan Rasio Kredit (Periode 2019-2023)

Putri Nur Aisyah (Unknown)
Rr. Eko Giyartiningrum (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Apr 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kinerja keuangan PT BPR Bank Daerah Gunungkidul (Perseroda) berdasarkan laporan keuangan yang dipublikasikan pada periode tahun 2019-2023. Analisis yang digunakan adalah analisis rasio keuangan dan analisis rasio kredit, yang terdiri dari Rasio Likuiditas, Rasio Solvabilitas, Rasio Profitabilitas, dan Non Performing Loan. Penelitian ini menggunakan metode Deskriptif Kuantitatif. Berdasarkan analisis rasio keuangan dan rasio kredit diperoleh hasil sebagai berikut: berdasarkan rasio likuiditas, kinerja keuangan dalam kondisi baik, berdasarkan rasio solvabilitas, kinerja keuangan dalam kondisi baik, berdasarkan rasio profitabilitas, kinerja keuangan dalam kondisi baik dan berdasarkan Non Performing Loan kinerja keuangan dalam kondisi baik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa kinerja keuangan PT BPR Bank Daerah Gunungkidul (Perseroda) pada periode tahun 2019-2023 dalam kondisi baik.AbstractThis study aims to measure the financial performance of PT BPR Bank Daerah Gunungkidul (Perseroda) based on financial reports published in the period of 2019-2023. The analysis used is financial ratio analysis and credit ratio analysis, consisting of Liquidity Ratio, Solvency Ratio, Profitability Ratio, and Non Performing Loan. This study uses a Quantitative Descriptive method. Based on the analysis of financial ratios and credit ratios, the following results are obtained: based on the liquidity ratio, financial performance is in good condition, based on the solvency ratio, financial performance is in good condition, based on the profitability ratio, financial performance is in good condition and based on Non Performing Loan financial performance is in good condition. Therefore, it can be concluded that the financial performance of PT BPR Bank Daerah Gunungkidul (Perseroda) in the period of 2019-2023 is in good condition.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Alji

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

FOCUS Al-Iqtisodiyah: Journal of Islamic Economics and Economics provides scientific articles developed through the publication of articles, original research reports, reviews, and scientific commentaries in Economics SCOPE Al-Iqtisodiyah: Journal of Islamic Economics and Economics includes research ...