Justika : Jurnal Sistem Informasi Akuntansi
Vol 3 No 2 (2023): JUSTIKA : Jurnal Sistem Informasi Akuntansi

Pengolahan Data Akuntansai Keuangan Pada Toko Baby Shop El Amir Menggunakan Zahir Accounting Versi 6.0 : Pencatatan Akuntansi Menggunakan Zahir Accounting Versi 6.0

Rahayu, Yuri (Unknown)
Tri utami, Andini (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Dec 2023

Abstract

Pesatnya perkembangan teknologi informasi mempengaruhi kegiatan perusahaan untuk mengelola data akuntansi, Semakin maju teknologi informasi, semakin besar dampaknya terhadap akuntansi. Dampak yang sangat terasa adalah pengolahan data berubah dari sistem manual menjadi sistem komputerisasi. Toko Baby Shop El Amir merupakan perusahaan dagang yang kegiatan utamanya adalah pembelian dan penjualan perlengkapan anak dan bayi. Penyusunan tugas akhir ini menggunakan metode wawancara, observasi dan studi pustaka. Pencatatan akuntansi keuangan pada Toko Baby Shop, dalam pencatatan laporan keuangannya masih menggunakan Microsoft excel dan bantuan buku dalam pembuat laporan keuangan setiap bulannya. Hal ini sangat menghambat pekerjaan karena memakan waktu lama. Sedangkan perkembangan teknologi dan persaingan global sudah sangat ketat sehingga tidak efektik jika itu semua dilakukan dengan cara manual. Menggunakan Zahir Accounting Versi 6.0 merupakan solusi yang terbaik untuk memecahkan permasalahan yang ada pada toko ini. Karena dengan menggunakan Zahir Accounting versi 6.0 dapat tercapai sutau kegiatan yang efektif dan efisien dalam menunjang aktivitas dalam perusahaan ini. Dengan menggunakan program apliaksi Zahir Accounting 6.0 maka dapat mengurangi kesalahan yang dapat terjadi dalam mengolah data keuangan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

justika

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Other

Description

JUSTIKA: Jurnal Sistem Informasi Akuntansi merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM Universitas Bina Sarana Informatika Kota Sukabumi) yang dikelola oleh Program Studi Sistem Informasi Akuntansi Kampus Kota Sukabumi. Jurnal ini berisi tentang karya ...