Jurnal Magister Ilmu Ekonomi
Vol 2, No 2: Mei 2014

PENGARUH INVESTASI DAN TINGKAT UPAH TERHADAP KESEMPATAN KERJA DI PROVINSI ACEH

Yusrizal, Abubakar Hamzah, Muhammad Nasir. (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 May 2014

Abstract

Abstract : This study aims to analyze the influence of investment and the income levels on employment in Aceh Province. In this study the demand of employee influenced by salary and investment. The analytical method use multiple linear method (OLS) and lag2 addition to the variable investment using time series from 1990 to 2012. The estimation result indicate the employee demand has positive and significant effect to income variable, whereby every increment one hundred thousand rupiahs of salary will lead to increased demand of employee 6294 people and investment variable has significant and positive effect too with each increment one million rupiahs of investment will lead to increased demand of employee 1270 people. Keywords: investment, salary, employment. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh investasi dan tingkat upah terhadap kesempatan kerja di Provinsi Aceh. Pada penelitian ini permintaan tenaga kerja di pengaruhi oleh upah, dan investasi. Metode analisis yang digunakan adalah metode linier berganda (OLS) dan penambahan lag2 pada variabel investasi dengan menggunakan data time series dari tahun 1990-2012. Dari hasil estimasi menunjukkan, pada permintaan tenaga kerja variabel upah berpengaruh positif dan signifikan dimana setiap kenaikan Rp100.000 upah akan menyebabkan meningkatnya permintaan tenaga kerja kerja sebesar 6294 Orang dan variabel Investasi berpengaruh positif dan signifikan dimana setiap kenaikan Rp1.000.000 investasi akan menyebabkan kenaikan permintaan tenaga kerja sebesar 1270 Orang. Kata kunci: Investasi, Upah, dan Kesempatan Kerja.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

MIE

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Magister ilmu Ekonomi merupakan suatu bidang ilmu yang terus berkembang melalui proses pengkajian, pengujian dan perbaikan. Salah satu tuntutan pengembangan ilmu pengetahuan dan aplikasinya terutama di bidang ilmu ekonomi adalah publikasi hasil penelitian dan penerapannya. Oleh karena itu, Program ...