ABDI EQUATOR
Vol 4, No 1 (2024): Maret 2024

ANALISA HARGA SAHAM PT MAYORA INDAH, TBK SEBELUM, SAAT, DAN SETELAH COVID-19

Phoea, Glenn Nicola (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menguji adanya perbedaan harga saham sebelum, saat, dan setelah covid-19 pada PT Mayora Indah, Tbk. Bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian yang menggunakan pendekatan kuantitatif dan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Pada penelitian ini sampel yang digunakan adalah Perusahaan PT Mayota Indah, Tbk. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis statistik deskriptif, uji normalitas, dan uji paired-sample t-test. Berdasarkan hasil penelitian diketahui covid-19 berpengaruh positif terhadap harga saham sebelum dan saat covid-19 pada PT Mayora Indah, Tbk dan covid-19 berpengaruh positif terhadap harga saham saat dan setelah covid-19 pada PT Mayora Indah, Tbk.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

abdiequator

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Industrial & Manufacturing Engineering

Description

ABDI EQUATOR merupakan tempat publiasi ilmiah yang diterbitkan oleh Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura. Jurnal ini berisikan naskah publikasi ilmiah pada bidang ilmu Akuntansi, Manajemen dan ...