Latar Belakang: Kehamilan adalah suatu rangkaian peristiwa yang terjadi apabila sel telur bertemu dengan sel sperma dan akan berkembang menjadi janin yang akan matang. Pada peristiwa kehamilan terjadi perubahan fisik dan psikologis, dari perubahan fisik akan mengakibatkan kecemasan yang akan berdampak buruk bagi janin dan ibu hamil. Untuk menguarangi kecemasan ibu hamil dapat dilakukan dengan prenatal yoga yaitu suatu olahraga yang berfokus pada pernafasan dan olah tubuh yang gerakannya sudah aman dan nyaman untuk ibu hamil. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Prenatal Yoga terhadap kecemasan pada ibu hamil trimester III.Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalsis pengaruh prenatal gentle yoga terhadap tingkat kecemasan ibu hamil.Metode: Desain penelitian intervensi dengan Quasi eksperimental menggunakan one grup pre-post-test design. Subjek dalam penelitian ini adalah ibu hamil trimester III, ada 24 ibu hamil trimester III di wilayah kerja Puskesmas Kandangan yang diberikan pre-test menggunakan Kuesioner Pregnancy Related Anxiety Questionnaire-revised (PRAQ-R2), latihan prenatal yoga dilakukan sebanyak 2 kali selama 4 minggu berturut-turut, selanjutnya dilakukan post-test.Hasil: Hasil Penelitian menggunakan uji statistik menunjukkan bahwa terdapat pengaruh prenatal gentle yoga terhadap kecemasan ibu hamil trimester III didapatkan hasil nilai p-value <0.001 artinya signifikan setelah diberikan treatment.Kesimpulan: Prenatal gentle yoga berpengaruh signifikan terhadap penurunan tingkat kecemasan ibu hamil trimester III.Saran: Bagi pelayanan kesehatan khususnya Puskesmas untuk mensosialisasikan kepada ibu hamil bahwa yoga merupakan salah satu bentuk latihan fisik yang baik untuk dilakukan dan bahkan kegiatan ini diterapkan atau dijadikan kegiatan rutin. Kata Kunci: Yoga, Kecemasan, Ibu hamil, Trimester III ABSTRACT Background: Pregnancy is a series of events that occur when an egg meets a sperm cell and will develop into a fetus that will mature. In pregnancy, physical and psychological changes occur, from physical changes will result in anxiety that will have a bad impact on the fetus and pregnant women. To reduce anxiety in pregnant women, prenatal yoga can be done, namely a sport that focuses on breathing and body movements that are safe and comfortable for pregnant women. This study aims to determine the effect of prenatal yoga on anxiety in pregnant women in the third trimester.Purpose: The purpose of this study was to analyze the effect of prenatal gentle yoga on the anxiety level of pregnant women.Methods: The intervention research design was Quasi experimental using one group pre-post-test design. The subjects in this study were pregnant women in the third trimester, there were 24 pregnant women in the third trimester in the working area of Kandangan Health Center who were given a pre-test using the Pregnancy Related Anxiety Questionnaire-revised (PRAQ-R2), prenatal yoga exercises were carried out 2 times for 4 consecutive weeks, then a post-test was carried out.Results: Research Results using statistical tests show that there is an effect of prenatal gentle yoga on anxiety in pregnant women in the third trimester. The results obtained a p-value <0.001, meaning it is significant after treatment is given.Conclusion: Prenatal gentle yoga has a significant effect on reducing anxiety levels in pregnant women in the third trimester.Suggestions: For health services, especially health centres to socialize to pregnant women that yoga is a form of physical exercise that is good to do and even this activity is applied or made a routine activity. Keywords: Yoga, Anxiety, Pregnant Women, Third Trimester
Copyrights © 2025