eProceedings of Art & Design
Vol. 10 No. 6 (2023): Desember 2023

PERANCANGAN CONCEPT ART KARAKTER 2D DARI DAMPAK MARINE DEBRIS DI NUSA PENIDA, BALI

Hanifa Humaira, Amanda (Unknown)
Dwi Rahadianto, Irfan (Unknown)
Mario, Mario (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2023

Abstract

Abstrak: Perancangan concept art karakter 2D <Marine Debris= di latar belakangi dengan keadaan laut yang tercemar di Indonesia. Nusa penida bali menjadi salah satu laut yang sangat indah. Concept art ini bertujuan agar lebih memahami lingkungan Laut dan lebih menyayangi ekosistem nya dengan perancangan karakter 2D sebagai media informasi nya yang berupa artbook. Metode yang penulis gunakan berupa Tinjauan Pustaka, obeservasi dan wawancara. Hasil perancangan concept art karakter 2D ini menyampaikan penting nya ekosistem laut bagi manusia. Perancangan ini di tujukan kepada seluruh Masyarakat, khusus nya kepada remaja yang masih menyepelekan bahaya nya limbah yang mentercemarkan laut.Kata kunci: Concept Art, Karakter 2D, Laut Nusa Penida, limbah , remaja

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

artdesign

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian Art & Design. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...