AKASYAH: Jurnal Akuntansi, Keuangan dan Audit Syariah
Vol. 3 No. 1 (2023): Jurnal AKASYAH: Akuntansi, Keuangan dan Audit Syariah

A Mekanisme penegakan laporan keuangan sebagai elemen tata kelola perusahaan di indonesia

Mosu, Sri Mandalika (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai laporan keuangan sebagai elemen tata kelola perusahaan di Indonesia. Dalam penelitian ini terdapat juga pembahasan mengenai Good Corporate Governance, pembahasan yang terdapat dalam penelitian ini diambil dari 7 jurnal sebagai reverensi. Adapun hasil dari penelitian ini yakni Laporan keuangan perusahaan bermanfaat untuk membantu investor, kreditor, calon investor dan para pengguna lainya dalam rangka membuat keputusan investasi, keputusan kredit, analisis saham serta menentukan prospek suatu perusahaan dimasa yang akan datang. Melalui penilaian kinerja, maka perusahaan dapat memilih strategi dan struktur keuangannya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ak

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

AKASYAH (Jurnal Akuntansi, Keuangan dan Audit Syariah) adalah jurnal peer-review yang diterbitkan oleh Jurusan Akuntansi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Sultan Amai Gorontalo. Jurnal ini berfokus pada Akuntansi, Keuangan dan Audit Syariah. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun pada ...