Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh CSR, ROA, Ukuran perusahaan, corporate Gavernanceterhadap agresivitas pajak perusahaan. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini CSR, ROA, Ukuranperusahaan, Corporate governance. Sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah agresivitas pajak yangdiukur menggunakan ETR. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 30 perusahaan sektor property dan real estate yangterdaftar dibursa efek Indonesia (BEI) selama priode 2014-2018. Penentuan sampel penelitian ini menggunakan metodepurposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa semua variabel independen berpengaruh signifikanterhadap variabel dependen
Copyrights © 2020