eProceedings of Engineering
Vol. 11 No. 2 (2024): April 2024

Penggunaan Lna Vhf Power Amplifier Pada Sistem Monitoring Kebakaran Hutan Menggunakan Antena Array Vhf

Annisa , Nurul (Unknown)
Astuti, Rina Pudji (Unknown)
Edwar, Edwar (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2024

Abstract

Menurut catatan Kementerian LingkunganHidup dan Kehutanan, luasan total kawasan hutan diIndonesia mencapai 125,76 juta hektar pada tahun 2022.Luas tersebut setara dengan 62,97% dari luas daratanIndonesia yang sebesar 191,36 juta hektar. Dengan luaskawasan hutan yang dimiliki, di Indonesia masih seringterjadi kebakaran baik karena faktor alam ataupundisengaja. Ketika terjadi kebakaran hutan bukan hanyanegara yang merugi, masyarakat yang tinggal di sekitarwilayah terjadinya kebakaran pun terkena dampaknya danjuga hewan dan tumbuhan yang kehilangan tempat merekatinggal. Teknologi yang digunakan dalam mendeteksikebakaran hutan di Indonesia belum terlalu optimal karenamembutuhkan biaya yang besar dan keterbatasan alat itusendiri. Pada Tugas Akhir Capstone Design ini ditawarkan solusiyaitu Sistem Monitoring Kebakaran Hutan MenggunakanAntena Array VHF yang bekerja pada frekuensi 170,3 MHz.Menggunakan LNA sebagai amplifier di bagian penerimasistem secara keseluruhan dengan harapan dapat mengatasimasalah kebakaran hutan yang kerap kali terjadi diIndonesia. Pengukuran parameter LNA yang dilakukan adalahVSWR, return loss dan gain. Hasil yang didapat padapengukuran VSWR adalah 2,16, return loss sebesar -8,65dan nilai gain sebesar 0,12dB. Kata kunci - LNA, VSWR, gain, return loss

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...