Polusi udara telah menyebar luas, dari perkotaanhingga pedesaan. Oleh karena itu, pemantauan kualitas udaramenggunakan Indeks Standar Pencemaran Udara (ISPU)menjadi sangat penting untuk menilai tingkat kesehatan udaradi berbagai lingkungan. Penggunaan metode Decision Treedalam penelitian ini memungkinkan pengujian data untukmenghasilkan klasifikasi Indeks Kualitas Udara (Air QualityIndex). Hasil penelitian ini disajikan melalui aplikasi mobileyang dirancang untuk digunakan pada perangkat smartphone.Pilihan aplikasi sebagai media penyampaian informasibertujuan memberikan edukasi yang praktis. Hasil pengujianmenunjukkan bahwa penggunaan Criterion entropi denganMax Depth 7 dan Test Size 10/90 menghasilkan hasil terbaikuntuk algoritma Decision Tree. Akurasi hasil pengujian inimencapai 0.91%, dengan presisi sebesar 0.92, recall sebesar0.91, dan F1-Score sebesar 0.95. Hasil akurasi ini akandigunakan sebagai indikator kesehatan udara melalui aplikasimobile yang dikembangkan. Kata kunci— Decision tree Method, Air Quality Index, Classification, ISPU, Apps, Particulate matter
Copyrights © 2024