Pilar Teknologi : Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Teknik
Vol. 10 No. 2 (2025): JURNAL PILAR TEKNOLOGI

MODIFIKASI Modifikasi Perencanaan Struktur Atas Gedung Rawat Inap Irna Merpati Rumah Sakit Dr Soedono Madiun

WAHYU TRI KUNCORO (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan memodifikasi perencanaan struktur atas gedung dengan mempertimbangkan kekuatan keamanan dan efektivitas biaya Analisis struktur dilakukan menggunakan perangkat lunak SAP2000 mengacu pada SNI 17262019 untuk beban gempa dan SNI 28472019 untuk struktur beton bertulang Gedung Rawat Inap Irna Merpati Rumah Sakit dr Soedono dimodifikasi dari 4 lantai menjadi 5 lantai Struktur atap menggunakan rangka baja dengan gording tipe light lip C 15050203 dan kuda-kuda baja profil WF 25012569 Pelat atap memakai tulangan D10 berjarak 200 mm dan pelat lantai menggunakan tulangan D10 berjarak 130 mm Balok B1 70x40 cm memakai 4 batang D22 tarik 7 batang D22 tekan serta sengkang D10 berjarak 200 mm Balok B2 60x30 cm menggunakan 3 batang D19 tarik 3 batang D19 tekan dan sengkang D10 berjarak 250 mm Balok B3 40x20 cm menggunakan 2 batang D16 tarik 3 batang D16 tekan dan sengkang D10 berjarak 150 mm Kolom K1 55x55 cm memakai 20 batang D22 dan sengkang D13 berjarak 150 mm Kolom K2 45x45 cm memakai 12 batang D22 dan sengkang D13 berjarak 150 mm

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

pilarteknologi

Publisher

Subject

Description

Jurnal Pilar Teknologi memuat naskah hasil penelitian, kanjian konseptual, analisis kritis, resensi buku di bidang ilmu teknik Terbit per satu semester (dua nomor dalam setahun) Pada bulan Maret dan ...