Cakrawala Management Business Journal
Vol 8 No 2 (2025): CMBJ

STRATEGI PENGEMBANGAN PANTAI WISATA SOWA DI DISTRIK YAUR KABUPATEN NABIRE

Tunjanan, Letarius (Unknown)
Apriliani, Sarah Puspita (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2025

Abstract

ABSTRAKTujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana Strategi Pengembangan Pantai Wisata Sowa di Distrik Yaur Kabupaten Nabire dan bagaimanakah analisis strategi Pengembangan Pantai Wisata Sowa di Distrik Yaur Kabupaten Nabire berdasarkan faktor-faktor yang menjadi kekuatan, kesempatan, kelemahan dan ancaman, dengan mengunakan metode kualitatif dan menggunakan analisis analisis tematik dan SWOT. Subjek penelitian ini adalah sebanyak 15 orang yang merupakan informan yang dipilih untuk mendapatkan data mengenai pengembangan Pantai Sowa Nabire.Hasil penelitian menyatakan bahwa Dari kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang dimiliki oleh Pantai Sowa Distrik Yaur Nabire maka strategi yang dapat digunakan dalam meningkatkan Pendapatannya adalah Strategi Strength-Oportunity (SO), Strategi Strength-Threat (ST), Strategi Weakness-Oportunity (WO), dan Strategi Weakness-Threat (Kekuatan–Ancaman). Kata Kunci : SWOT, Kekuatan, Kesempatan, Kelemahan, Ancaman, Pariwisata ABSTRACTThe purpose of this study is to examine the development strategy of Sowa Beach Tourism in Yaur District, Nabire Regency, and to analyze the development strategy based on the factors of strengths, opportunities, weaknesses, and threats. This study employs a qualitative research method using thematic and SWOT analysis. The research involved 15 informants who were selected to provide in-depth information regarding the development of Sowa Beach in Nabire.The findings indicate that, based on the identified strengths, weaknesses, opportunities, and threats of Sowa Beach Tourism in Yaur District, Nabire, the appropriate strategies to enhance its revenue include: Strength–Opportunity (SO) strategies, Strength–Threat (ST) strategies, Weakness–Opportunity (WO) strategies, and Weakness–Threat (WT) strategies.Keywords: SWOT, Strength, Opportunity, Weakness, Threat, Tourism

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

cmbj

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

The Journal of Cakrawala management business journal [CM-BJ] publishes papers on the Indonesian management and business for international academicians, practitioners, regulators, and public societies. The Cakrawala management business journal [CM-BJ] accepts empirical or conceptual papers with any ...