PEKAT : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 5 No. 1 (2026): April

Pemberdayaan Umkm Jamu Tradisional Sebagai Upaya Pelestarian Kearifan Lokal Dan Peningkatan Ekonomi Masyarakat

Faizah, Mubtadiatul (Unknown)
Putri, Fina Salmah (Unknown)
Nikmah, Rika Izzatun (Unknown)
Fadlilah, Risyda Dzul (Unknown)
Prasetyo, Wahyu Adi (Unknown)
Fiana, Elma Fiana (Unknown)
Sabira, Elmira Talita Sabira (Unknown)
Nahtadiya, Rihla (Unknown)
Bariroh, Hilmatul (Unknown)
Pramudia, Ahmad Irfan (Unknown)
Kholifah, Nanda Nur Widya Ummi (Unknown)
Ismanto, Hadi (Unknown)
Sari, Veronica Aliya (Unknown)
Oktavia, Afriska (Unknown)
Lestari, Khofifah Ayu (Unknown)
Nurrochim, Ilma Lutfi (Unknown)
Wulandari, Sri (Unknown)
Fitria, Aini Salisul (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2025

Abstract

Program pengabdian masyarakat ini bertujuan meningkatkan kapasitas usaha jamu tradisional milik Bapak Mukhlis di Desa Batukali, Kecamatan Kalinyamatan, Jepara. Kegiatan berlangsung selama 40 hari dengan melibatkan satu mitra utama dan lima anggota masyarakat lokal. Melalui metode partisipatif yang mencakup pelatihan pengemasan higienis, pengembangan merek, pemasaran digital, dan pendampingan pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB), program ini berhasil memberikan dampak signifikan. Hasil menunjukkan peningkatan keterampilan pemasaran digital sebesar 30%, kapasitas usaha sebesar 70%, serta kenaikan rata-rata penjualan harian dari 10–15 menjadi 25–30 botol (naik 80%). Legalitas usaha melalui NIB juga berhasil diperoleh. Temuan ini menunjukkan bahwa pelatihan terpadu dalam aspek branding, digital marketing, dan legalitas mampu meningkatkan daya saing UMKM jamu tradisional berbasis potensi lokal.

Copyrights © 2026






Journal Info

Abbrev

pekat

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Environmental Science Health Professions Mathematics Public Health Social Sciences Other

Description

PEKAT : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is an academic journal organized and operated by Puslitbang Sinergis Asa Professional which aims at publishing conceptual thought or idea and research findings that have been achieved in the field of community development. This journal particularly focuses ...