AbstractThe purpose of this research to know and analyze the influence of motivation succeed, hard work motivation, motivation and motivation responsibility initiatives either partially or simultaneously on teacher performance in SMPN 15 Makassar.The data in this study the primary data and secondary data. The primary data was collected using a questionnaire to obtain data motivation and performance of teachers who are the subject of research. Data obtained from the study were analyzed using descriptive statistics. This is done to describe all the data of variable work motivation and performance.Motivation work, hard work, responsibility, and initiative positively influence both partially and simultaneously on the performance of teachers in SMPN 15 Makassar. This can be seen in the calculated F value of 20.160 larger than F table value of 4.15. The amount of the contribution of motivation work, hard work, responsibility and initiative jointly on teacher performance amounted to 72.2 percent.Key Word : Work Motivation, Work Concept, Performance of Teacher  AbstrakTujuan dalam penelitian ini mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi berhasil, motivasi kerja keras, motivasi tanggung jawab  dan motivasi inisiatif  baik secara parsial maupun secara simultan   terhadap kinerja guru di      SMP Negeri 15 Kota Makassar.Data dalam penelitian ini data primer dan data sekunder. Data primer tersebut dikumpulkan dengan menggunakan angket untuk mendapatkan data motivasi kerja dan kinerja guru yang menjadi subjek penelitian.Data yang diperoleh dari hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif. Hal ini dilakukan untuk mendeskripsikan semua data dari varibel motivasi kerja dan kinerja. Motivasi berhasil, kerja keras, tanggung jawab, dan inisiatif berpengaruh positif baik secara parsial dan simultan terhadap kinerja guru di SMP Negeri 15 Kota Makassar. Hal ini dapat dilihat pada nilai F hitung sebesar 20,160 yang lebih besar dari nilai F tabel sebesar 4,15. Besarnya kontribusi motivasi berhasil, kerja keras, tanggung jawab dan inisiatif secara bersama-sama terhadap kinerja guru sebesar 72,2 persen.Kata Kunci : Motivasi Kerja, Konsep Kerja, Kinerja Guru
Copyrights © 2009