YUME : Journal of Management
Vol 9, No 1

Inklusi Keuangan Dan Profitabilitas Bank Studi Time Series PT Bank Central Asia Tbk Periode 1995-2024

Pratiwi, Sarah (Unknown)
Andri Irawan, Mardiah Kenamon, Tati Herlina, Yunita Sari, (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Dec 2025

Abstract

Tujuan Penelitian Untuk Mengetahui Pengaruh Inklusi Keuangan Terhadap Profitabilitas Pada Pengaruh Inklusi Keuangan Terhadap Profitabilitas Pada PT Bank Central Asia Tbk Periode  1995-2024. Metode Analisis Yang Digunakan Adalah Regresi Linear Berganda dengan bantuan software yaitu IBM SPSS Statistic 27. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan yang diperoleh dari Website Resmi PT Bank Central Asia Tbk. hasil penelitian menunjukan secara Secara Simultan Jumlah Atm, Jumlah Cabang, Bank Size Dan Inflasi Berpengaruh Positif Terhadap Return On Asset (ROA).Sedangkan Hasil Pengujian Secara Parsial Di Peroleh Hasil Jumlah Atm, Jumlah Cabang, Dan Bank Size Tidak Berpengaruh Terhadap Return On Asset (ROA), Sedangkan Inflasi Berpengaruh Negatif Signifikan Terhadap Return On Asset (ROA). Nilai Koefisien Determinasi (Adjusted R2)  Sebesar 0,912 Menunjukkan Bahwa Jumlah Atm, Jumlah Cabang, Bank Size, Dan Inflasi Berkontribusi 91,%  Terhadap Variasi Return On Asset (ROA), Sedangkan 9% Sisanya Dipengaruhi Oleh Faktor Lain Seperti Jumlah Rekening Simpanan, Jumlah Rekening Pinjaman, Dan Jumlah Pinjaman. Penelitian ini memberikan implikasi bahwa perluasan inklusi keuangan melalui peningkatan jumlah ATM dan kantor cabang tidak selalu berdampak langsung terhadap peningkatan profitabilitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa inflasi berpengaruh negatif signifikan terhadap Return on Assets (ROA), sehingga menegaskan pentingnya pengelolaan risiko makroekonomi. Penelitian ini berkontribusi dalam memperkaya literatur tentang hubungan inklusi keuangan dan profitabilitas perbankan, serta menjadi bahan pertimbangan strategis bagi manajemen bank dalam mengoptimalkan layanan digital dan efisiensi pengelolaan aset

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

yume

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Health Professions Social Sciences

Description

YUME : Journal of Management menerbitkan naskah artikel 3 kali dalam setahun (April, Agustus dan Desember), berisikan artikel dalam bidang Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Operasional, Manajemen Sratejik, Perilaku Organisasi, Corporate Governance, ...