Jurnal Al-Khitabah
Vol 2 No 1 (2015): Jurnal Al Kitabah

PENGARUH KEMAMPUAN KOMUNIKASI KETUA MAJELIS TAKLIM TERHADAP EFEKTIVITAS DAKWAH PADA MAJELIS TAKLIM DI KECAMATAN RAPPOCINI KOTA MAKASSAR

Ahmad Sultra (STAIN Pare-pare)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2015

Abstract

Keberadaan Majelis Taklim sebagai lembaga dakwah tidak lepas dari fungsi dan perannya dalam manipestasi Islam merupakan agama dakwah. Tidak dapat dipungkiri bahwa Islam dapat tersebar di seluruh penjuru dunia, dipahami, dipeluk dan diamalkan oleh manusia dari berbagai suku dan bangsa adalah karena dakwah. Kompetensi komunikasi Ketua Majelis Taklim di Kecamatan Rappocini Kota Makassar, tergolong pada kategori sedang atau cukup baik. Ketua Majelis Taklim terlaksana cukup baik karena adanya perencanan Ketua Majelis Taklim , pelaksanaan Ketua Majelis Taklim , evaluasi dan tindak lanjut.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Description

Jurnal Al-Khitabah diterbitkan oleh Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin ...