SCHOOL EDUCATION JOURNAL PGSD FIP UNIMED
Vol 7, No 2 (2017): SCHOOL EDUCATION JOURNAL PGSD FIP UNIMED

PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR IPA SISWA KELAS V SDN 060822 MEDAN

Silalahi, Wesly (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Jul 2017

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah dengan menerapkan model Quantum Teaching dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa pada pelajaran IPA materi pokok gaya magnet. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian siswa kelas V SD Negeri 060822 Medan yang berjumlah 22 orang siswa, terdiri dari 12 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan. Hasil observasi terhadap aktivitas mengajar guru juga mengalami peningkatan. Pada siklus I pertemuan I, nilai rata-rata aktivitas guru sebesar 76.56 dan pada pertemuan II tetap berada pada angka 76.56. Pada siklus II pertemuan I, nilai rata-rata aktivitas guru meningkat menjadi 87.5 dan pada pertemuan II kembali meningkat menjadi 93.75. Kata Kunci: Model Quantum Teaching dan Aktivitas Belajar Siswa

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

school

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

The journal countains the result of education research, learning research, and service of the public at primary school, elementary school, senior high school and the ...