Lontar : Jurnal Ilmu Komunikasi
Vol. 2 No. 1 (2013)

PERAN CORPORATE COMUNICATION PT KRAKATAU STEEL (PERSERO),Tbk. DALAM UPAYA MEMPERTAHANKAN CITRA POSITIF PERUSAHAAN

Dwi Citra Febriyanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2017

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara deskriptif peran corporate communication PTKS dalam mempertahankan citra positif perusahaan dan membahas mengenai upaya-upaya yang dilakukan serta faktor-faktor yang menajdi pendukung dan penghambat bagi corporate communication dalam menjalankan peran dan tanggung jawabnya sebagai fungsi manajerial perusahaan. Penelitian ini dilakukan dengan studi lapangan berupa interview secara bertahap kepada karyawan perusahaan dan mengumpulkan dokumen data-data yang berkaitan dengan penelitian di perusahaan terkait. Proses analisis penelitian ini menggunkan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif yaitu memberikan gambaran dengan kata-kata dari hasil data dan fakta-fakta yang diperoleh saat pra penelitian dan saat penelitian dilakukan

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

LONTAR

Publisher

Subject

Social Sciences Other

Description

This journal is published to develop the ability of lecturers in writing in accordance with the field of cultivation, including public relations and journalism, in addition to the journal LONTAR discuss social phenomena concerned with the science of ...