Pengelolaan dan pengaturan suatu Jaringan distribusi tenaga listrik dapat efektif, mutlakdiperlukan mengingat pertumbuhan permintaan tenaga listrik yang sangat tinggi dan menambahsemakin kompleknya sistem jaringan tenaga listrik, tuntutan akan pengelolaan tenaga listrik yang baikdan handal sehingga tercapai penyediaan tenaga listrik dalam jumlah dan mutu yang memadai. Namuntingkat kehandalan sistem tidak bisa ideal 100%, karena adanya gangguan yang terjadi dan akanmempengaruhinya.Pemakaian portable sectionalizer switch merupakan salah satu usaha dalam menurunkantinggkat Saidi Saifi pada jaringan distribusi, ini merupakan suatu alat yang berfungsi untukmelokalisasi pemadaman yang terjadi pemadaman/perawatan yang dipasang pada kontruksi tiangdengan metoda PDKP TM, pada saat melakukan perawatan pada jaringan. Pemakaian portablesectionalizer switch difungsikan sebagai pemisah beban sementara sebagai manuver. Penyulangdengan pemasangan portable sectionalizer switch dapat menekan Saidi dan Saifi sekitar 5% sampai10%.
Copyrights © 2014