Al-'Adl
Vol 7, No 2 (2014): Al-'Adl

STUDI KRITIS TERHADAP PANDANGAN MAHASISWI STAIN KENDARI TENTANG KEWAJIBAN BERJILBAB DALAM TINJAUAN MAQASID AS-SYARI’AH

IPandang IPandang (Dosen STAIN Kendari)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2014

Abstract

AbstrakJilbab menurut syariat Islam wajib dipakai oleh muslimah untuk menutup aurat. Saat ini,jilbab merupakan sebuah trend dengan berbagai modelnya. Oleh karena itu, persoalan inimembutuhkan pencerahan secara akademik tentang standar jilbab yang sesuai dengansyari’at Islam, sehingga muslimah menyadari pentingnya mengenakan busana yang dapatmenutupi auratnya.Pada dasarnya, maqasid al-syari’ah mewajibkan muslimah menutup aurat dengan memakaijilbab adalah merupakan salah satu jalan untuk menghindarkannya dari fitnah, zina danuntuk menyelamatkannya dalam pergaulan terutama dengan lawan jenis agar dia selalumemelihara kesucian dirinya sebagai muslimah yang senantiasa berpegang teguh padaajaran Islam.Kata kunci: jilbab, aurat, maqasid al-syari’ah

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

al-adl

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal Al-'Adl merupakan Jurnal Ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Syariah IAIN Kendari. Al-'Adl secara spesifik mempublikasikan tulisan ilmiah baik naskah ilmiah maupun hasil penelitian yang berorientasi pada masalah hukum Islam dan pranata sosial serta kajian keislaman ...