Jurnal Abadimas Adi Buana
Vol 1 No 2 (2017): Oktober

PENDATAAN KEPENDUDUKAN DENGAN METODE POPULATION UNTUK MENDUKUNG OTOMATISASI BASIS DATA DI DESA LUNDO Kec. BENJENG, Kab. GRESIK

Samsuita Imanniar (Unknown)
Iwan Yusuf Kharie (Unknown)
Nurul Fauzul Nurul Fauzul (Unknown)
Anindya Lisa Nirmada (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2017

Abstract

Abstract Divisi kependudukan merupakan salah satu program kegiatan KKN-PPM UNIPA 2017 yang bekerja dibidang kependudukan dan pendataan desa.Devisi ini berfungsi untuk mengumpulkan data baik data profil desa, kependudukan, maupun potensi dan masalah desa Lundo.Desa Lundo merupakan salah satu desa yang memiliki data kependudukan yang cukup baik.Berdasarkan data tersebut dapat diketahui bahwa Desa Lundo memiliki berbagai potensi serta masalah.Salah satu potensi yang terbesar adalah pada bidang pertanian serta kerajinan dan industri kecil yang tersebar merata di 6 dusun Desa Lundo.Metode yang digunakan untuk menggali data tersebut adalah dengan melakukan pendekatan pada staff pemerintahan Desa Lundo serta survey primer.Data-data tersebut kemudian diolah menjadi peta administrasi, potensi desa, penggunaan lahan dan persebaran sarana.Pendekatan tersebut dilakukan selain untuk menggali data, juga dilakukan untuk memperkenalkan aplikasi “population” yang digunakan untuk menginput data kependudukan. Keywords : Kependudukan, Desa Lundo, Pemerintahan

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

abadimas

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Energy Public Health Other

Description

This Scientific Periodic Issue is a scientific publication in the field of community service and empowerment with coverage in the fields of Education, Economics, Technology, Science, and Health. Authors are encouraged to submit full, unpublished, original and complete articles that are not being ...