Jurnal TIPS : Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer Politeknik Sekayu
Vol 8 No 1 (2018): Jurnal TIPS

PERANCANGAN TOKO ONLINE FURNITURE PT. LUBUKLINGGAU LESTARI BERBASIS WEB MOBILE

Lukman Hakim (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Aug 2018

Abstract

Permasalahan pada penelitian ini adalah PT. Lubuklinggau Lestatri belum menggunakan suatu sistem yang terkomputerisasi, pengerjaan masih secara konvensional.dimana pelanggan harus datang langsung ketoko untuk melakukan transaksi pembelian, yang menyebabkan terbuangnya banyak waktu dan biaya. Sedangkan sistem pemasaran yang digunakan masih berupa media komunikasi telepon, penyebaran brosur dan sales marketing. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data, dengan cara melakukan pengamatan langsung pada tempat penelitian (observasi), melakukan wawancara langsung dengan narasumber dan mendokumentasikan hasilnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peneliti berhasil membuat suatu perancangan toko online berbasis web mobile pada PT. Lubuklinggau Lestari. Didalam sistem ini terdapat halaman khusus untuk admin dan halaman umum untuk pelanggan.Dapat disimpulkan bahwa dengan adanya website mobile toko online ini diharapkan dapat dilakukan transaksi secara online tanpa harus datang langsung ke tokonya.Dan diharapkan dalam pengolahan data penjualan produk tidak lagi bersifat konvensional sehingga tidak memerlukan waktu yang lama.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

tips

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

TIPS Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer Politeknik Sekayu adalah jurnal penelitian yang khusus mempublikasikan naskah hasil penelitian yang telah dipublikasikan. Diterbitkan oleh Program Studi Teknik Informatika Politeknik Sekayu. Terbit dua kali setahun yaitu periode Januari-Juni dan periode ...