International Journal of Elementary Education
Vol 2, No 1 (2018)

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN TWO STAY TWO STRAY (TSTS) DITINJAU DARI HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA

handayani, nunuk (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 May 2018

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas model pembelajaran tipe TSTS yang ditinjau dari hasil belajar matematika siswa kelas 5 SD Negeri Gugus Depan ki Hajar Dewantara. Metode penelitian ini adalah Eksperimen, dengan sampel penelitian  berjumlah 44 siswa. Instrumen yang digunakan yaitu tes dan observasi. Teknik analisis data menggunakan Independent Sample Test diketahui pada t tes for equality of means nilai signifikan 0,002< 0,001. Dengan kata lain hasil belajar kelas eksperimen lebih baik dari hasil belajar kelas kontrol. Maka dari itu model pembelajaran TSTS lebih efektif dari model konvensional.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

IJEE

Publisher

Subject

Health Professions Mathematics Public Health Social Sciences Other

Description

The aim of the Journal of International Journal of Elementary Education is to provide an international forum for the sharing, dissemination and discussion of research, experience and perspectives across a wide range of education, teaching, development, instruction, educational projects and ...