Jurnal Informatika Upgris
Vol 4, No 2: Desember (2018)

PENERAPAN AlGORITMA LEARNING CYCLE UNTUK EVALUASI HASIL BELAJAR SISWA DENGAN PARENTAL NOTIFICATION

Esti Wijayanti (Universitas Muria Kudus)
Aditya Akbar Riadi (Universitas Muria Kudus)



Article Info

Publish Date
03 Jan 2019

Abstract

Pembelajaran selain di sekolahan dewasa ini para orang tua juga mempercayakan anak atau siswa pada bimbingan belajar. Agar siswa dapat mengikuti pelajaran dengan maksimal maka orang tua membekali anak untuk mengikuti bimbingan belajar. Karena sangat penting untuk membantu tumbuh kembang anak, serta memantau hasil evaluasi pembelajaran sangat dibutuhkan para orang tua. Pembelajaran pada siswa merupakan sorotan public yang sangat diperhatikan oleh pemerintah. Dengan mengunakan model learning cycle untuk memermudah pembelajaran menjadi lebih bermakna serta dilibatkan secara aktif tentor dalam proses pembelajaran dan para orang tua juga dapat memonitor anak untuk perkembangan pembelajaran anak atau siswa. Pembelajaran yang komperhensive dan terus menurus dapat membantu serta membuat siswa akan selalu mengingat mata pelajaran.Luaran yang diharapkan orang tua dapat memantau hasil belajar siswa dengan mengunakan model learning cycle yang diterapkan oleh tentor bimbingan belajar.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JIU

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Journal of Informatics UPGRIS published since June 2015 with frequency 2 (two) times a year, ie in June and December. The editors receive scientific writings from lecturers, teachers and educational observers about the results of research, scientific studies and analysis and problem solving closely ...