Jurnal Informatika
Vol 4, No 1 (2008): Jurnal Informatika

ALGORITMA STEEPEST ASCENT HILL CLIMBING UNTUK MENYELESAIKAN MASALAH PENUGASAN

Daisy Ika Christiana (Universitas Kristen Duta Wacana)
Gloria Virginia (Universitas Kristen Duta Wacana)
Joko Purwadi (Universitas Kristen Duta Wacana)



Article Info

Publish Date
14 Feb 2011

Abstract

Penugasan adalah penetapan tugas pada tiap pekefia dan tugasnyaagil mendapat hasilyang paling baik, yaitu dengan hasil akhir maksimal dan waktu yang minimal. Masalahpenugasan memiliki syarat satu pekerja hanya mengerjakan satu tugas dan sebaliknya satutugas hanya dikerjakan oleh satu pekerja. Penugasan adalah bagian dari bidang ilmu RisetOperasi (Operation Research ), yang biasa digunakan untuk mencari hasil maksimal atauminimal. Sistem yang akan dibuat ini didukung oleh dua bidang ilmu, yaitu riset operasi dankecerdasan buatan.Dalam bidang ilmu kecerdasan buatan terdapat algoritma yang bisadigunakan untuk memecahkan masalah maksimalisasi yaitu Algoritma Sfeepesf Ascent HillClimbing.Sistem yang dibuat digunakan untukn mencari hasil akhir yang maksimal dari kapasitassuatu produksi. Masukkan berupa jumlah mesin, jumlah pekerja, dan jumlah produksi (matrikkapsitas), prosesnya dilakukan dengan mengkombinasikan hasil perhitungan matrik kapasitasmenggunakan teori penugasan, dan mencari hasil terbaik dengan algoritma Steepest AscentHill Climbing. Hasil perhitungan ditampilkan dalam bentuk rekap iterasi, perhitungan waktuproses, dan komposisi pekerja dan tugasnya. Hasil perhitungan penugasan menggunakanAlgoritma Steepest Ascent Hill Climbing telah diujicoba dengan perhitungan secara sistem danmanual, dan mendapatkan hasil akhir yang sama, jadi bisa dikatakan sistem cukup akurat.

Copyrights © 2011