Tulisan ini mendiskusikan proyek perancangan perkembangan motif yang kurang variasi pada kain lurik,lurik bisa dikembangkan dan dikolaborasikan dengan batik lukis, batik lukis fungsinya sebagai hiasan tepikarena hiasan tepi pada lurik selama ini belum banyak yang mengerjakannya sehingga diperlukan carapengolahan hiasan tepi dengan pengembangan inovasi baru. Ide pengembangan visual “Bunga terataiâ€,merancang desain motif teratai sebagai hiasan tepi pada kain lurik melalui teknik batik lukis dengan teknikpendukung proses pengelantangan sehingga menghasilkan produk tekstil pakaian yang ekslusif.Kata Kunci: Motif Teratai, Hiasan tepi,Lurik, Batik Lukis.
Copyrights © 2015