Jurnal Pendidikan Bahasa
Vol 7, No 2 (2018): Jurnal Pendidikan Bahasa

MAKSIM KESANTUNAN BAHASA MELAYU DIALEK SELIMBAU KABUPATEN KAPUAS HULU

Wiranty, Wiendi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2018

Abstract

Tujuannya adalah mendeskripsikan kesantunan berbahasa melayu danmenjelaskan faktor yang mentukan kesantunan dan ketidaksantunan berbahasa melayu di Kecamatan Selimbau. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang berbentuk kualitatif. Data dalam penelitian ini berupa tindak tutur yang yang mengandung kesantunan serta penyimpangan dalam berbahasa yang di tuturkan oleh masyarakat Kecamatan Selimbau. Teknik pengumpulan data observasi, komunikasi langsung, dan simak libat cakap. Alat pengumpul data peneliti sendirisebagai instrument utama. Teknik keabsahan data dalam penelitian inimenggunakan triangulasi sumber. Teknik analisis data menggunakan deskriptif kualitatif menggunakan model analisis interaktif miles dan huberman. Hasil yang diperoleh berdasarkan analisis data dan reduksi data yaitu, ditemukannya pematuhan serta pelanggaran dalam maksim kebijaksanaan pada tuturan masyarakat di Kecamatan Selimbau. Data yang terdapat dalam maksim kedermawanan juga terdapat pelanggar dan pematuhan dalam tuturan masyarakat di Kecamatan Selimbau yang terlihat dari tuturan yang saling menghargai dalam kegiatan bertutur dan berpandang pada prinsip untuk selalu menguntungkan orang lain.Kata kunci : Bahasa, Afiksasi, Bahasa Melayu Dialek Selimbau

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

bahasa

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal ini memuat artikel tentang hasil penelitian dan kajian mengenai Pendidikan Bahasa atau serumpunnya yang terbit setiap Juni dan ...